Angin Kencang menyerang bumi Sukowati


2022-01-24 02:08:42, 245

Oleh: Administrator BPBD

Serangan Angin Kencang Pada tanggal 23 Januari 2022 sekitar Pukul 17.00 WIB di wilayah sebagian Kabupaten Sragen khusus nya di Kec. Karangmalang, Kec. Gondang dan Kec. Ngrampal telah terjadi Hujan Lebat Dan Angin Kencang yang Menyebabkan Beberapa Pohon Tumbang yang menghalangi Akses Jalan dan menimpa Rumah ada juga Sebagian Genting rumah pada mlorot karena hempasan Angin

Team dari BPBD di bantu, TNI, Polri, Muspika, dan Relawan Kebencanaan Se - Kab. Sragen berjibaku membantu korban bencana angin kencang

Dihimbau Kepada Masyarakat Sehubungan dengan mulainya pergantian musim di beberapa wilayah, potensi bahaya angin kencang dan puting beliung makin tinggi. Masyarakat diharapkan untuk waspada terhadap potensi bahaya tersebut. Salah satu upaya yang dapat dilakukan seperti memperhatikan pohon di sekitar kita yang berpotensi roboh. Kita dapat memangkas ranting pohon sehingga potensi roboh dapat dikurangi. Potensi bahaya angin kencang dan puting beliung biasanya terjadi pada saat pergantian musim dari musim kemarau ke penghujan dan sebaliknya.

ayo Kita Jaga alam. Alam jaga Kita.
Siap untuk Selamat


Berita Terkait


Peringatan Dini

Pantau info Covid-19 di situs resmi yang bisa dipertanggungjawabkan.


STOP sebarkan informasi yang tidak dapat dipertanggungjawabkan!

Informasi

Hubungi Kami

(0271) 891433

BPBD (0271) 891433

PEMADAM (0271) 891113

POLRES (0271) 891510

SATPOL PP (0271) 892970

PMI (0271) 890119

PSC 119

bpbd@sragenkab.go.id

Jl. Veteran No. 23 Sragen


Copyright © BPBD Kab. Sragen 2016